Ibu sibuk melakukan pekerjaan rumah, anak terlambat bicara, masih bisa di terapi wicara kah pada umur tiga tahun?

Pertanyaan Saya bertempat tinggal di suatu kota di Jawa Timur, saya ibu beranak 1, dimana dalam pengasuhan saya tidak dibantu Pembantu Rumah Tangga (PRT) , baby sitter, saudara ataupun mertua. Jadi dalam rumah saya hanya tinggal ber-3 saja (suami bekerja). Anak saya sebenarnya pada umur 1,5 thn udah mulai bs bicara papa, mama, kakak, buka, dll.. Tetapi pada saat itu saya sangat sibuk dengan

Learn more

Anak 4 Tahun Belum Jelas Pengucapannya, Bagaimana?

Pertanyaan : Putra saya, R (4 tahun) adalah anak yang cerewet tetapi dalam pengucapannya tidak jelas artikulasinya. Misal minum jadi mih’um, namanya jadi namaan, katanya jadi kataan. Dan sering sulit mengucapkan kata dengan banyak konsonan, terutama /t/, /c/, /j/, /l/. Tapi di luar itu semua berjalan baik (telinga, saraf, sensor, motorik dan lain lain). Dia juga dapat merespon dengan cepat jika sedang bertanya jawab.

Learn more

Gangguan Pendengaran pada Anak Dapat Memicu Gangguan Bahasa

Gangguan pendengaran adalah ketidakmampuan seseorang untuk mendengarkan suara pada salah satu telinga ataupun kedua telinga. Gangguan ini dapat terjadi pada anak-anak maupun orangtua. Jika gangguan pendengaran ini dialami oleh anak-anak terlebih ketika masih berusia bayi, maka gangguan pendengaran tersebut bisa memicu gangguan bahasa pada anak. Terapis Wicara Rumah Sakit (RS) PKU Muhammadiyah Surakarta, Noor Zakiah Darojat, A.Md.TW mengatakan, manusia memiliki alat pendengaran yang bisa

Learn more



×